HAROMUNTHE

Pustaha

Pustaha Masih Terbuka untuk Revisi

Batakologi – Ilmu yang Patut Diseriusi Sebagai cabang ilmu yang belum populer, termasuk di kalangan orang Batak sekalipun, Batakologi menyimpan sejumlah pembelajaran berikut dinamika klaim-mengklaim khazanah kultural yang ada di dalamnya. Kendatipun sebagian subetnis...

Ancestors

Menanti Ekumenisme di Ranah Genealogi Batak

Pencarian akan identitas adalah perjalanan bukan hanya seumur hidup, bahkan sesudah mati. Lepas dari berbagai faham teologi dari agama-agama yang memvalidasi adanya “tempat” bernama Surga dan Neraka sebagai destinasi terakhir yang ditentukan oleh perbuatan...

tonggo

Ketika Jelak Maribur Berdoa

Adegan kesekian dalam drama hidup leluhur kami Ompu Jelak Maribur … Entah harus bersyukur, galau, marah atau sedih, Jelak Maribur harus menerima kenyataan bahwa pertemuannya dengan boru Lumban Tongatonga telah menjadi awal bagi manusia...

tarombo

Genealogi Batak Toba: Tugas yang Belum Selesai

Identitas dan Kartu Identitas Berbicara mengenai tarombo (genealogi) Batak Toba selalu berhubungan dengan pembicaraan tentang realitas konkret berupa identitas yang tertera di tanda pengenal (KTP, SIM, atau Akta Lahir), realitas hidup antara orang-orang yang bermarga...

tugu

Haromunthe di Adopan ni Punguan PARNA

Tung mansai lomos jala loja do hami pomparan ni Op Jelak Maribur khususna na marhuta sian Negeri Tamba, Kec Sitiotio, Kab Samosir molo disungkun dongan tubu Pomparan ni Nai Amboton ima sukkun-sukkun : “Boasa...

mind

Unang Tortori Na So Gondangmu

“O tahe, na boha do inanta on? Mardemban pe lao husan-huson tijurna”, umpatku dalam hati. Oalah, terkadang Aku kesal dengan benakku sendiri. Seringkali aku kesal melihat seseorang. Gatal ingin mengomentari ibu-ibu yang makan sirih...

boru

Boru Toba yang Kuat

Pada suatu masa, di pinggiran Danau Toba.   Ma Butet duduk dekat denganku ketika aku sibuk menyiapkan perlengkapan untuk maragat. Tiba-tiba dia menanyakan sesuatu yang tidak pernah terlintas di pikiranku sebelumnya, dan sejujurnya aku...